Jumat, 21 Juni 2013

Kenaikan Harga BBM

Pemerintah akhirnya resmi mengumumkan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak"BBM naik mulai pukul 00.00 WIB, 22 Juni 2013," kata Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Jero Wacik yang mengumumkan bersama beberapa menteri lain di kantor Menteri Koordinator Perekonomian.

"Menteri ESDM, pengumuman No 07 PM/12/MEM/2013 ttg penyesuaian harga jual eceran bbm bersubsidi. Sesuai ketentuan pasal 4,5,6 PP no 15 tahun 2012 tentang harga jual eceran dan Permen no 18 tahun 2013 tentangg harga jual eceran jenis bbm tertentu.Ditetapkan, bensin premium (gasoline ron 88) 6.500 per liter.
Minyak solar (gas oil) 5.500 pr liter," ujar Jero.

Menurut dia, harga tersebut berlaku serentak di seluruh wilayah indonesia 22 juni 2013 puku 00.00 wib.

Kenaikan harga bahan bakar ini dimaksudkan untuk menekan subsidi dari Rp 297 triliun menjadi sekitar Rp 200 triliun.

Sebagai kompensasi, pemerintah menggelontorkan BLSM sekitar Rp 9,3 triliun untuk 15,5 juta keluarga miskin. Dana tersebut akan diberikan sebesar Rp 150 ribu per keluarga per bulan selama empat bulan.



Sumber: http://www.tempo.com

Minggu, 07 April 2013

Sukses Adalah Sebuah Pilihan


Sukses adalah dambaan setiap orang. Tidak ada satu orangpun yang menginginkan kegagalan dalam hidupnya. Untuk mencapai prestasi kesuksesan dalam hidup Anda yang terlebih dahulu Anda punyai adalah tujuan hidup (goal setting). Tidak adanya tujuan hidup dalam diri Anda akan menyebabkan diri Anda pasif menerima apa saja yang disodorkan oleh kehidupan kepada Anda dan biasanya hidup Anda menjadi sangat menbosankan sekaligus tidak menggairahkan.
 
     Kebanyakan orang yang hidup tanpa tujuan akan terfokus berjalan ditempat dan menghabiskan waktunya secara membosankan tanpa pencapaian prestasi yang berarti. Mereka hanya menjadi "penonton" dari suatu kehidupan. Mereka hanya bisa melihat kesuksesan orang lain tapi sama sekali tidak pernah membayangkan untuk dirinya sendiri. Inilah yang disebut hidup tanpa misi alias hidup tanpa tujuan!. Anda harus mempunyai misi hidup didunia ini agar hidup Anda berarti dan menggairahkan!!
 
     Untuk mencapai sukses tentu saja tidak mudah, karena Anda juga harus menyikapi kegagalan dengan baik jika memang Anda menghadapi kegagalan. Untuk mencapai sukses kerap kali kita harus melewati kesalahan serta kegagalan dalam hidup. Banyak orang ingin sukses tapi sedikit sekali yang berani untuk menghadapi kegagalan. Kalau Anda ingin sukses, Anda tidak boleh takut gagal!.
 
     Simak"Prestasi Kegagalan" seseorang dan bandingkan dengan diri Anda:
*Gagal dalam bisnis/bangkrut, 1831
*Dikalahkan dalam pemilihan legislatif, 1832
*Bisnis kembali bangkrut, 1834
*Tunangan meninggal dunia, 1835
*Nervous breakdown, 1836
*Dikalahkan dalam pemilihan legislatif, 1838
*Dikalahkan dlm pemilihan unt US Conggress, 1843
*Dikalahkan dlm pemilihan unt US Conggress, 1848
*Dikalahkan dalam pemilihan US Senat, 1855
*Dikalahkan dlm pemilihan unt Vice President, 1856
*Dikalahkan dalam pemilihan US Senat, 1858
*1860, Abraham Lincoln, berhasil Menjadi President USA!!  You cannot fail......Unless you Quit!!
 
     Anda bayangkan selama lebih dari 25v tahun Abraham Lincoln adalah seorang "juara gagal". jadi sebenarnya kegagalan itu tidak ada selama Anda terus berjuang, bertahan, belajar dari kesalahan dan mencari cara yang lebih baik mencapai kemenangan. Lain halnya jika Anda berhenti mencoba maka pada saat itulah Anda pantas disebut sebagai orang yang gagal alias pecundang! Ingatlah bahwa "Winner never quit, Quitters never win!!"
 
Dalil untuk mencapai kesuksesan adalah:
 
1. Anda HARUS berani menjadi sedikit "GILA"  (dalam hal yang positif).
 
Abraham Lincoln yang gagal puluhan tahun, Thomas alfa Edison yang gagal ribuan kali dalam uji coba lampu pijar, Colombus yang mengatakan dunia ini bulat ketika orang lain mengatakan dunia ini datar, Wright bersaudara yang ingin agar manusia bisa terbang, JF Keneddy yang ingin manusia bisa ke bulan dan lain-lain adalah contoh-contoh manusia yang agak sedikit "gila" dan karena keuletan yang luar biasa hebat inilah hidup mereka bermanfaat bagi banyak orang. Jadi terkadang Anda harus berani melakukan hal-hal yang berbeda dimana  orang biasa tidak mau dan tidak berani melakukannya.
 
Seperti yang dikatakan oleh President Calvin Coolidge "Nothing in the world can take the place of persistence, talent will not, nothing is more common than unsuccessful men with talent. Education will not; the world is full of educated derelects. Persistence and determination alone are omnipotent".
 
Tidak ada yang bisa menggantikan arti penting kegigihan dan keuletan. Bakatpun tidak, sebab ada sekian banyak orang gagal meski mereka berbakat. Pendidikan juga tidak bisa menggantikannya, sebab banyak orang berpendidikan tinggi tidak bisa mencapai apa-apa kecuali ijasahnya gerimpis dimakan jamur dan waktu. Kegigihan, keuletan dan tekat yang membara untuk mencapai tujuan hidup Anda inilah yang akan mendobrak rintangan yang Anda hadapi. Jadi jika kekalahan demi kekalahan berusaha menjegal dan menjatuhkan Anda dan kesuksesan nampaknya makin mustahil maka ingatlah pernyataan diatas, bahwa "Tidak ada yang bisa menggantikan kegigihan dan keuletan Anda!".

2. Kendalikan Pikiran Anda
Pikiran adalah kekuatan luar biasa yang harus bisa Anda kendalikan. Galileo bahkan pernah mengatakan "hati-hati dengan pikiran Anda". apa yang harus kita kendalikan? Pikiran negatif adalah hal yang harus bisa Anda kendalikan. Pikiran negatif memang tidak bisa kita tolak masuk ke pikiran kita, namun Anda harus melawannya dengan lebih banyak memasukkan pikiran positif.
Anda adalah apa yang Anda pikirkan!!. Jika Anda pikir gagal, maka sebenarnya adalah Anda sudah gagal. Untuk itu sukses dimulai dari pikiran Anda!  Anda harus memiliki sikap "can do attitude"  yakni "Aku bisa melakukan hal itu". Banyak orang yang belum apa-apa sudah mengatakan"aku tidak bisa". Memang nantinya Anda akan diuji oleh kekalahan/kegagalan tapi Anda jangan berhenti, tetap jaga pikiran Anda secara positif bahwa setelah malam yang paling gelap, fajar akan segera menyingsing, disana telah menunggu istana emas. Anda cukup hanya melewati kegagalan-kegagalan saja. Ketika tiap kali hati kecil kita gundah karena belum melihat suatu hal menjadi lebih baik maka anda harus melakukan oto sugesti kepada pikiran Anda" I refuse to give up, i shall continue firmly, steadly, and persistenly until my good appears"
Ingatkan diri Anda secara terus menerus bahwa sukses bukan hanya milik orang yang brilian, berbakat, penuh keberuntungan dll tetapi sukses luar biasa adalah milik orang yang persisten (pantang menyerah), yang terus berusaha mencari cara lebih baik dalam menemukan formula kemenangan meski berton-ton rintangan menghalangi Anda. Untuk menemukan emas, Anda harus menggali berton-ton tanah lumpur. Jangan pikirkan tanah lumpurnya tapi fokuskan pada emasnya!!. "Penemuan terbesar dalam generasi saya adalah bahwa kita dapat merubah hidup kita dengan merubah pola pikir kita"(William James).

3. Selesaikan apa yang telah Anda mulai.
Ya!.... Anda harus menyelesaikan apa yang telah Anda mulai rencanakan sebelumnya, jangan berhenti sebelum Anda menyelesaikan. Fokuskan sampai tujuan Anda tercapai. Sukses dan gagal memiliki perbedaan yang tipis. Tidak ada orang yang gagal didunia ini, yang ada hanyalah orang cepat menyerah. Jika Thomas Alfa Edison berhenti pada percobaan yang ke 900 mungkin namanya tidak akan melegenda hingga saat ini.
Jangan repotkan pikiran Anda dengan kegagalan masa lalu apalagi sampai membuat Anda truma. Ubah rasa tramatik Anda, ubah kegagalan Anda menjadi energi positif untuk memperbaiki diri. Ubah energi kekalahan menjadi kekuatan baru dimana Anda akan melakukan upaya yang lebih baik dan lebih hebat dari sebelumnya.
Jangan pernah menyesali diri ataupun iri hati karena Anda tidak terlahir dalam keluarga kaya, tidak mendapat harta warisan berlimpah, tidak dapat suami/istri kaya, tidak dikaruniai bakat, keberuntungan dll. Untuk sukses Anda hanya perlu memiliki tujuan yang jelas, persistansi dan determinasi yang keras untuk mencapai tujuan tersebut. Hidup ini keras dan Anda juga harus keras agar hidup ini melunak kepada Anda.
Selamat berjuang mencapai kehidupan yang lebih baik!!......................  Sipal................... sekian.


Alasan Kita Harus Bangga jadi Orang Indonesia


Sebenernya Indonesia adalah negara yang sangat kaya, betul-betul kaya. Kekayaan alamnya mungkin tidak ada bandingannya di dunia ini. Posisinya juga sangat strategis dalam percaturan politik dunia. Bila diibaratkan Indonesia itu bila diembargo oleh seluruh negara lain di dunia, penduduknya masih hidup dengan aman dan nyaman karena segalanya ada disini.
Oleh karena itu kita harus bangga menjadi orang Indonesia. Terus apa sih yang bisa kita banggain dari negeri bernama Indonesia itu. Sebenernya banyak banget hal yang bisa kita banggain, namun disini ane coba tampilkan berdasar pengamatan ane. Kebanggaan ini enggak cuma membanggakan hasil sumber daya alam kita yang seolah enggak ada habisnya, tapi juga membanggakan sumber daya manusianya yang luar biasa cerdas.
1. Indonesia merupakan penghasil emas terbaik dan terbesar di dunia
Tahukah anda emas-emas mahal yang bertebaran di luar negeri dengan harga selangit itu diambil dari tanah kita, Papua. Dan pengeruk emas kita yang sangat berharga itu adalah PT. Freeport milik Amerika. Meskipun bisa dikatakan mereka mencuri kekayaan alam kita, namun yang perlu kita banggakan adalah kualitas emas Papua tidak ada bandingannya di dunia.
2. Indonesia, negara dengan cadangan gas alam terbesar di dunia
Selain penghasil emas terbaik dan terbesar di dunia, Indonesia juga memiliki cadangan gas alam yang paling besar di dunia yang berada di Blok Natuna. Tahu berapa banyak cadangan gas alam yang tersimpan di Blok Natuna? Blok Natuna D Alpha memiliki cadangan gas alam sebesar 200 Triliun Kubik gas. Selain Blok Natuna, Indonesia masih memiliki blok-blok penghasil gas alam lainnya seperti Blok Cepu,dll. Sayang, pengelola kekayaan kita itu lagi-lagi adalah perusahaan asal Amerika, Exxon Mobil.
3. Negara dengan hutan tropis terbesar di dunia
hutan tropis indonesia
Hutan tropis Indonesia terletak di Sumatera,Kalimantan,dan Sulawesi. Hutan tropis Indonesia memiliki keanekaragaman hayati terbanyak di dunia. Seandainya seluruh hutan di Indonesia dibabat habis, maka ketersediaan oksigen di dunia ini akan menipis dan membuat kehidupan manusia di ambang kehancuran. Sepenting itulah Indonesia bagi kehidupan umat manusia. Bangga kan?
4. Indonesia adalah negara dengan lautan terluas di dunia
Sebagai negara yang dikelilingi oleh dua samudra besar, Hindia dan Pasifik. Indonesia sudah barang tentu menjadi negara maritim terbesar di dunia. Saking luas dan kayanya lautan Indonesia, sampai-sampai nelayan dari negara lain ikut-ikutan memanen hasil laut kita.
5. Indofood merupakan produsen mie terbesar di dunia
Perusahaan asal Indonesia, Indofood, merupakan produsen mie terbesar di dunia. Hebatnya perusahaan ini mampu mengekspor mie hingga ke Australia,Eropa,dan Amerika.
6. Gamelan jadi mata pelajaran di negara lain
Gamelan yang merupakan permainan musik khas Indonesia yang lebih terpusat di daerah Jawa menjadi mata pelajaran bagi pelajar di negara lain. Di Singapura, Gamelan menjadi mata pelajaran wajib hampir di seluruh negara bagian Singapura. Sedang di New Zealand, Gamelan telah menjadi kurikulum tetap di New Zealand School of Music. Di Amerika dan Jepang, Gamelan jadi bahan pembelajaran di universitas. Lalu bagaimana dengan Indonesia? Sudahkah kita sebagai generasi muda peduli dengan warisan budaya nenek moyang kita?
7. Boneka Barbie diproduksi di Indonesia
Pabrik manufaktur yang membuat barbie cuma ada dua di dunia ini, China dan Indonesia. Lalu setelah diproduksi barbie itu lalu dipasarkan ke seluruh dunia. Pabrik barbie di Indonesia berlokasi di Cikarang,Jawa Barat.
8. Airbridge pertama diciptakan oleh orang Indonesia
Airbridge atau tangga belalai merupakan jalan untuk menuju pesawat yang berbentuk seperti lorong. Airbridge yang sekarang ngetrend di seluruh bandara-bandara di dunia itu ternyata awalnya diciptakan oleh perusahaan asli Indonesia, PT Bukaka.
9. Presiden Indonesia ke-3 Ahli Penerbangan Dunia
Udah nonton belum film Habibie & Ainun yang berdasarkan kisah nyata mantan Presiden Indonesia ke-3 B.J. Habibie. Pria yang dijuluki sebagai ‘MR.Crack” ini karena mampu memperhitungkan secara detik perambatan retak pada pesawat hingga ke tingkat perhitungan atom. B.J. Habibie memiliki 46 paten dalam bidang aeronautika (penerbangan).

Serba 7 di Film Harry Potter


Harry potter memang sudah mendunia dan siapa yang tidak kenal dengan film layar lebar terbaik sepanjang masa ini , walaupun baru saja seri tereakhirnya ditayangkan tetapi para penggemar di dunia tidak melupakan mereka . Tapi Tapi tahukah kalian ada 7 Fakta unik dalam kisah dan film Harry potter 
Berikut yang dikutip surgaberita Serba 7 Di Film Harry Potter yang Unik :


1. Harry dan Neville lahir pada bulan Juli, yaitu bulan ke-7.



2. Voldemort memiliki 7 horcrux.



3. Ginny Weasly adalah anak ke-7 dari 7 bersaudara.





4. Seragam Quidditch Harry bernomor 7.






5. Tim Quidditch beranggotakan 7 orang.






6. Anak2 penyihir bersekolah di Hogwarts selama 7 tahun.




7. J.K Rowling mempersembahkan buku ke-7 untuk 7 orang.



Sumber : http://www.surgaberita.com

Senin, 01 April 2013

5 Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia


Berikut ini adalah daftar penyakit manusia yang langka dan aneh yang kami rangkum dalam artikel 5 Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia.
1). FILARIASIS LIMFATIK
kaki gajah-filariasis limfatik-Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia
Penyakit manusia teraneh di dunia adalah Filariasis limfatik yang juga dikenal sebagai penyakit kaki gajah. Penyakit ini disebabkan oleh cacing parasit dan ditularkan melalui nyamuk.
2). PROGERIA
progeria-Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia
Penyakit manusia teraneh kedua adalah Progeria. Penyakit ini disebabkan oleh satu kesalahan kecil dalam kode genetik seorang anak tetapi memiliki konsekuensi besar yang mengubah hidup anak tersebut. Anak yang terlahir dengan penyakit ini rata-rata meninggal di usia 13 tahun. Semakin tua manusia yang mengidap Progeria, semakin berbahaya pula penyakitnya.
3). WEREWOLF SYNDROME
werewolf syndrome-Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia
Seorang anak pada foto di atas mempunyai kelainan yang disebut werewolf syndrome atau sindrom manusia serigala. Ketika berumur 2 tahun, anak yang bernama Abys ini mulai merasakan seluruh tubuhnya ditumbuhi bulu berwarna hitam kecoklatan.
4). BLUE SKIN DISORDER
blue skin disorder-Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia
Penyakit bernama blue skin disorder menjangkiti sebuah keluarga besar yang tinggal di perbukitan di sekitar Creek, Kentucky, Amerika Serikat. Mereka dikenal warga sebagai “orang biru”. Namun sebenarnya blue skin disorder bukan termasuk sebuah penyakit serius melainkan hanya kelainan kulit saja.
5). BLASCHKO’S LINES
blaschko's lines-Penyakit Manusia Teraneh Di Dunia
Terakhir ada sebuah kelainan yang dinamakan Blaschko’s Lines. Kelainan ini adalah fenomena yang sangat langka dan tak dapat dijelaskan hingga saat ini. Blaschko’s Line adalah disebabkan oleh pola tak biasa dalam DNA manusia. (fak/bin)



sumber : indoped.com

Arti dan Asal Usul Kata "Kepo"

Istilah atau bahasa yang digunakan para remaja kini semakin beragam ,Ketika ditanya "Kata apa yang menjadi trent saat ini " maka para remaja akan menjawab "kepo" . 
Di pasar ,mall , kantor ,bus ,kopaja dan lain lain banyak yang berbicara kepo .Tapi tau gak sih artinya kepo ? Saya pernah mensurvei dan jawabannya : 
  "itu loh yang suka nanya nanya gitu " 
  "orang yang suka pengen tahu urusan pribadi gitu deh" 
  "alay alay yang suka nanya mulu deh " 
hmm ,sebenernya sih bener tapi kurang tepat 
Jadi kepo itu berasal dari kata "Kaypoh". Kaypoh berasal dari bahasa Hokkien yang banyak dipakai negara Singapura dan sekitarnya .Sama seperti fudul ,kepo berarti ingin tahu urusan orang lain dan terkesan tidak bisa diam .Kata ini sebenarnya punya konotasi yang negatif .Contoh : "Eh elu suka sama gua ya" | | "kepo!!!" . 

Menurut keterangan dari berbagai sumber yang terpercaya ,kepo adalah akronim dari "Knowing Every Particular Object" yaitu orang yang serba tahu ,selama dia masih bisa melihat dengan matanya berarti dia akan secepat kilat untuk mengingatnya . 

Jadi para kepo kepo yang pengen tahu tentang asal usul kepo sekarang udah pada tahu kan ?



sumber : www.thecrowrdvoice.com

Negara Terkaya Di Dunia


Setiap negara memiliki cara tersendiri untuk membuat makmur rakyatnya. Mulai dengan menggenjot pembangunan maupun program lainnya.

Adapula negara yang kaya karena memiliki sumber daya alam subur. Selain itu, ada negara yang mengandalkan kemampuan industrinya.

Berikut daftar negara terkaya di dunia berdasarkan pada pendapatan per kapita tertinggi pada 2013. Qatar masih menempati posisi pertama sebagai negara terkaya di dunia, seperti pada 2012.
Secara keseluruhan, susunan negara terkaya masih sama. Perbedaan terletak pada beberapa negara yang lengser maupun naik sebagai negara terkaya di dunia.

Namun pada prinsipnya negara-negara tersebut masih belum tergantikan.

Seperti Brunei Darussalam yang harus lengser ke urutan 6 dari sebelumnya berada posisi ke-5 di 2012. Negara ini dikalahkan Hong Kong yang naik peringkat dari urutan 8 di 2012 menjadi ke 5 di 2013.
Adapula Uni Emirat Arab terlempar dari posisi ke-6 sebagai negara terkaya di dunia pada 2012, menjadi posisi ke-8.

Penghitungan negara terkaya mengacu pada Produk Domestik Bruto (PDB) dengan mengukur total nilai, perhitungan dalam dolar, dari semua produksi akhir di suatu negara.

Hal ini dapat dihitung dengan tiga cara: yakni menjumlahkan pendapatan dan keuntungan yang diterima dari produksi barang dan jasa negara tersebut.
Berikut 10 negara terkaya di Dunia pada 2013, seperti dilansir Forbes, Kamis (28/2/2013):
1. Qatar
Lokasi: Asia
Ibu Kota: Doha
Mata Uang: Qatari Riyal
GDP per kapita: US$ 102.768,6
2. Luxembourg
Lokasi: Eropa
Ibu Kota: Luxembourg
Mata Uang: Euro
GDP per kapita: US$ 80.679,06
3. Singapura
Lokasi: Asia
Ibu Kota: Singapura
Mata uang: Dolar Singapura
GDP per kapita: US$ 60.883,33
4. Norwegia
Lokasi: Eropa
Ibu Kota: Oslo
Mata Uang: Krone Norwegia
GDP per kapita: US$ 55.264,45
5. Hong Kong
Lokasi: Asia
Mata Uang: Dolar Hong Kong
GDP per kapita: US$ 50.708,95
6. Brunei Darussalam
Lokasi: Asia
Ibu Kota: Bandar Seri Begawan
Mata uang: Dolar Brunei
GDP per kapita: US4 50.526,35
7. Amerika Serikat
Lokasi: Amerika
Ibu Kota: Washington DC
Mata uang: Dolar Amerika
GDP per kapita: US4 49.802,15
8. Uni Emirat Arab
Lokasi: Asia
Ibu Kota: Abu Dhabi
Mata Uang: Dirham Uni Emirat Arab
GDP per kapita: US4 48.992,47
9. Switzerland
Lokasi: Eropa
Ibu Kota: Berne
Mata Uang: Franc Swiss
GDP per kapita: US$ 45.285,8
10. Kuwait
Lokasi: Asia
Ibu Kota: Kuwait
Mata Uang: Dinar Kuwait
GDP per kapita: US$ 43.846,72. (Nur)



sumber : bisnis.liputan6.com

Sejarah CHELSEA


Berdiri: 1905
Alamat: Stamford Bridge, London SW6 1HS England
Telepon: 0870 300 1212
Faksimile: 020 7381 4831
Surat Elektronik: fitc@chelseafc.com
Laman Resmi: http://www.chelseafc.com
Ketua: Bruce Buck
Direktur: Ron Gourlay & Eugene Tenenbaum
Stadion: Stamford Bridge
Sejarah Singkat
Sukses Chelsea diraih melalui jalan panjang. Sejak didirikan pada 1905 di sebuah pub bernama "The Rising Sun", The Blues baru menikmati sukses sebagai klub pada pertengahan 1950-an. Tak tanggung-tanggung, gelar pertama yang digaet adalah gelar liga yang sangat bergengsi. Saat itu, Chelsea ditangani manajer Ted Drake.

Setelahnya, Chelsea mengalami pasang surut. Rencana pembenahan Stamford Bridge malah membuat kondisi finansial klub terancam. Tingkah laku hooligan malah memperparah suasana. Pada 1982, Chelsea diselamatkan Ken Bates yang membeli kepemilikan klub seharga £1 saja.

Periode sukses berikutnya pun muncul. Tidak sepenuhnya, tapi era kepemilikan Bates membuka pintu bagi periode Roman Abramovich hingga saat ini. Di bawah penanganan Bates, wajah Chelsea berubah dari klub tradisional menjadi klub kosmopolitan.

Chelsea tak segan-segan mengucurkan dana besar untuk mendatangkan sederetan pemain ternama. Glenn Hoddle, Dennis Wise, Ruud Gullit, Gianluca Vialli, atau Roberto di Matteo, adalah serangkaian nama yang mengawali era kosmopolitan Chelsea. Setelah dibeli Abramovic, wajah Chelsea pun tak lagi sama. Bahkan mungkin sangat jauh dari bayangan para pendirinya di The Rising Sun lebih dari satu abad silam.

sumber : www.goal.com

4 Negara Penghasil Cokelat Terbaik Di Dunia



Cokelat tidak hanya lezat, tetapi juga sehat. Banyak orang menggilai cokelat tanpa memandang usia. Kini ada ratusan merek cokelat yang telah diproduksi dengan berbagai kualitas dan rasa yang berbeda. Jika Anda penggemar cokelat, Anda harus tahu negara mana yang menghasilkan cokelat terbaik di dunia. Berikut adalah 4 negara yang terkenal sebagai produsen coklat dunia, seperti yang dilansir di Boldsky.com.
1. Amerika Serikat: Salah satu negara yang memproduksi cokelat dengan kualitas terbaik. Cokelat Hershey adalah perusahaan coklat terkemuka di Amerika Utara. Sebagian besar perusahaan cokelat mendapatkan biji kakao dari Pantai Gading (Afrika Barat). Chocolate Bar, MarieBelle, Li-Lac, Richart Desain et Chocolat, dan Jaques Torres adalah toko cokelat yang sangat terkenal di New York. San Francisco juga termasuk kota yang terkenal dengan cokelatnya di Amerika Serikat.
2. Jerman: Köln adalah kota yang dikenal sebagai kota cokelat di Jerman. Coklat dari Köln bahkan diekspor sampai ke Amerika. Saat perusahaan cokelat Stollwerck merayakan ulang tahunnya ke-150, mereka membuka sebuah museum cokelat (Imhoff Stollwerck Museum) di Köln. Cokelat dari Stollwerck tersebar di seluruh dunia dan pabrik produksinya berada di negara-negara seperti Jerman, Belgia, dan Swiss. La Maison du Chocolate, Tortchen, Mama Chocolate, dan Leonidas Chocolates adalah merek cokelat lainnya yang terkenal di Jerman.
3. Swiss: Swiss merupakan salah satu negara yang memproduksi cokelat. Cailler-Nestle, Toblerone, Lindt, Treuscher, dan Sprungli adalah merek cokelat terkenal di dunia.
4. Belgia: Belgia adalah surganya cokelat yang memiliki 12 pabrik,16 museum, dan lebih dari 2.100 toko cokelat. Ini adalah salah satu negara yang terkenal memproduksi coklat kualitas dunia. Belgia memiliki Godiva dan Leonidas sebagai perusahaan cokelat terkemuka di dunia.
Inilah empat negara penghasil cokelat berkualitas dunia. Bagi Anda yang menggilai cokelat, Anda bisa berkunjung dan melakukan tur cokelat yang tak terlupakan.

Minggu, 31 Maret 2013

Perbedaan Fungsi Otak Kanan & Otak Kiri



Otak Kanan dan Otak Kiri
Gambar Ilustrasi Fungsi Otak Kanan & Otak Kiri
Perbedaan dua fungsi otak sebelah kiri dan kanan akan membentuk sifat, karakteristik dan kemampuan yang berbeda pada seseorang. Perbedaan teori fungsi otak kiri dan otak kanan ini telah populer sejak tahun 1960an, dari hasil penelitian Roger Sperry.
Otak besar atau cerebrum yang merupakan bagian terbesar dari otak manusia adalah bagian yang memproses semua kegiatan intelektual, seperti kemampuan berpikir, penalaran, mengingat, membayangkan, serta merencanakan masa depan.

Otak besar dibagi menjadi belahan kiri dan belahan kanan, atau yang lebih dikenal dengan Otak Kiri dan Otak Kanan. Masing-masing belahan mempunyai fungsi yang berbeda. Otak kiri berfungsi dalam hal-hal yang berhubungan dengan logika, rasio, kemampuan menulis dan membaca, serta merupakan pusat matematika. Beberapa pakar menyebutkan bahwa otak kiri merupakan pusat Intelligence Quotient (IQ).

Sementara itu otak kanan berfungsi dalam perkembangan Emotional Quotient (EQ). Misalnya sosialisasi, komunikasi, interaksi dengan manusia lain serta pengendalian emosi. Pada otak kanan ini pula terletak kemampuan intuitif, kemampuan merasakan, memadukan, dan ekspresi tubuh, seperti menyanyi, menari, melukis dan segala jenis kegiatan kreatif lainnya.

Belahan otak mana yang lebih baik? Keduanya baik. Setiap belahan otak punya fungsi masing-masing yang penting bagi kelangsungan hidup manusia. Akan tetapi, menurut penelitian, sebagian besar orang di dunia hidup dengan lebih mengandalkan otak kirinya. Hal ini disebabkan oleh pendidikan formal (sekolah dan kuliah) lebih banyak mengasah kemampuan otak kiri dan hanya sedikit mengembangkan otak kanan.

Orang yang dominan otak kirinya, pandai melakukan analisa dan proses pemikiran logis, namun kurang pandai dalam hubungan sosial. Mereka juga cenderung memiliki telinga kanan lebih tajam, kaki dan tangan kanannya juga lebih tajam daripada tangan dan kaki kirinya. Sedangkan orang yang dominan otak kanannya bisa jadi adalah orang yang pandai bergaul, namun mengalami kesulitan dalam belajar hal-hal yang teknis.
Ada banyak cara untuk mengetahui apakah seseorang dominan otak kanan atau dominan otak kiri. Misalnya dengan melihat perilaku sehari-hari, cara berpakaian, dengan mengisi kuisioner yang dirancang khusus atau dengan peralatan Electroencephalograph yang bisa mengamati bagian otak mana yang paling aktif.
Disekitar Anda pastinya ada orang yang pandai dalam ilmu pengetahuan, tapi tidak pandai bergaul. Sebaliknya ada orang yang pandai bergaul, tapi kurang pandai di sekolahnya. Keadaan semacam ini disebabkan oleh ketidakseimbangan antara otak kanan dan otak kiri.
Idealnya, otak kiri dan otak kanan haruslah seimbang dan semuanya berfungsi secara optimal. Orang yang otak kanan dan otak kirinya seimbang, maka dia bisa menjadi orang yang cerdas sekaligus pandai bergaul atau bersosialisasi.
Untuk mengoptimalkan dan menyeimbangkan kinerja dua belahan otak, Anda bisa menggunakan teknologi Brainwave Entrainment atau yang dikenal dengan Terapi Gelombang Otak. Metode ini sangat mudah diikuti karena Anda hanya perlu mendengarkan semacam musik instrumental yang dirancang khusus untuk menyelaraskan dan mengaktifkan kedua belahan otak Anda.
Lebih jelasnya Anda bisa mengunjungi situs www.aktivasiotak.com untuk membaca apa saja manfaat penyelarasan dan pengaktifan kedua belahan otak. Pada situs tersebut, Anda bisa membeli CD Aktivasi Otak atau memesan versi download-nya.


sumber: http://www.terapimusik.com

Perbedaan Orang Pintar dengan Orang Cerdas


Banyak yang bertanya apa bedanya Pintar dengan Cerdas.

Pintar itu melakukan sesuatu dengan cara yang teratur dan rapi sesuai dengan aturan yang berlaku tanpa menambah atau mengurangi seperti menghapal sesuai dengan apa yang harus dihafal. Cerdas melakukan sesuatu tanpa aturan kadang menambah ide-ide kreatif dan lebih banyak improvisasi.
Contoh dikehidupan nyata

Pada saat mandi dilokasi perkemahan tak ada gayung
Kalau orang Pintar sebelum berangkat sudah mempersiapkan gayung sebagai peralatan mandinya. Tapi kalau orang Cerdas hanya membawa peralatan seadanya,Begitu dilokasi orang Pintar akan mandi dengan gayungnya sedangkan orang cerdas mencari botol plastik lalu dibelah hingga berfungsi sama seperti gayung atau mungkin menggunakan batok kelapa atau alat lainnya yang bisa digunakan untuk menggantikan gayung.

Tidak membawa hanger (gantungan baju)
Orang Pintar akan mempersiapkan Hanger sebelum berangkat, Orang Cerdas selalu seadanya. Setelah tiba dan ingin mengganti pakaian Orang Pintar akan menggunakan Hanger yang dibawanya sedangkan Orang cerdas akan mencari ranting pohon dan mencari tali kemudian ranting tersebut dibagian tengahnya diikat dengan tali dan digantung dipohon sehingga fungsinya akan sama seperti hanger.

Contoh lainnya
Orang Pintar akan mempersiapkan ongkos dan menghitung berapa biaya yang akan dikeluarkan jadi tidak akan mengalami kehabisan ongkos. Orang Cerdas apa adanya aja deh, atau mungkin memang keuangannya pas-pasan. Apabila Ia kehabisan ongkos maka ia akan mencegat mobil atau motor yang lewat dan meminta tumpangan walaupun beresiko tinggi.masih banyak lagi contoh yang lainnya. Intinya orang Pintar itu memiliki aturan baku sedangkan orang cerdas tidak memiliki aturan baku dan setidaknya bisa membaca situasi dimana bisa menguntungkan dirinya. Kadang terpikir dalam saya itu Cerdas apa Kere?
Kereatif maksudnya karna orang cerdas slalu apa adanya :)



sumber : http://lifestyle.kompasiana.com

Jumat, 29 Maret 2013

Mengenal Jenis-Jenis Coklat

Semua orang tentu sudah mengetahui tentang manfaat coklat untuk kesehatan.  Coklat merupakan makanan yang diolah dari biji kakao. Kata cokelat berasal dari xocoatl (bahasa nasional suku Aztec) yang kemudian kata tersebut berkembang menjadi kata chocolat yang berarti minuman pahit. Ada baiknya kita juga mengetahui jenis-jenis coklat, sebagai berikut.
  1. Couverture Chocolate
  2. Jenis couverture adalah cokelat asli yang biasanya mengandung lemak cokelat, chocolate mass dan rasanya cenderung pahit serta harganya lebih mahal. couverture adalah jenis coklat yang disebut “real chocolate” oleh para penggemar cokelat sejati. Cokelat jenis ini selain cepat lumer di mulut, juga memiliki rasa “fruity” yang agak pahit. Secara garis besar kandungan di dalam cokelat couverture adalah cocoa mass dan cocoa butter dan gula (untuk tipe dark chocolate, sedangkan untuk milk dan white biasa menggunakan padatan susu didalamnya menggantikan cocoa powder) untuk pahit dan manisnya tergantung dari keseimbangan antar jumlah real chocolatenya dengan gula. Selain rasanya enak, baik untuk kesehatan tetapi punya kelemahan secara penyimpanan dan penanganan (khususnya buat praline dan agak sensitif terhadap panas). Cokelat couverture selain membutuhkan peralatan khusus, proses pengolahannya juga lebih sulit. pengolahan coklat ini adalah dengan cara di “temper” atau dilelehkan.
  3. Compound Chocolate
    Compound Chocolate komposisinya hampir sama dengan couverture chocolate tetapi cocoa butter yang ada digantikan oleh lemak nabati lainnya yang murah seperti minyak kelapa atau soya. Cocoa butter juga sebenernya termasuk lemak nabati tetapi kenapa disebut butter mungkin karena memiliki sama warna kuning dan harganya mahal seperti butter. Secara rasa compound chocolate cenderung semi-sweet atau sweet karena banyak pemahaman kalo cokelat pahit itu bukanlah cokelat, namun secara penanganan lebih mudah. Compound chocolate lebih banyak digunakan untuk cokelat dekorasi dan terkadang juga untuk buat ganache, praline dan lain-lain. Karena pertimbangan harga yang jauh lebih murah dari couverture.  Ada 3 jenis coholate compound yaitu :
    • Dark chocolate compound : yaitu cokelat batangan yang berwarna pekat, rasa cokelatnya lebih terasa dan tidak mengandung susu. Cokelat jenis ini baik digunakan untuk kue, cake, dan aneka makanan ringan lainnya.
    • Milk chocolate compound : yaitu cokelat batangan yang berwarna cokelat yang merupakan campuran gula, kakao, cokelat cair, susu, dan vanila.
    • White chocolate compound : yaitu cokelat batangan yang berwarna putih, mengandung cokelat batangan yang berwarna putih, mengandung cokelat dan caco butter.
  4. Cokelat bubuk
    Cokelat bubuk adalah cokelat yang mempunyai aroma yang kuat, tidak tengik, tidak bulukan, dan tidak berjamur. Ada beberapa jenis coklat bubuk yaitu coklat bubuk yang berwarna pekat dan beraroma pahit yang sangat berguna karena mempunyait sifat mengeringkan adonan kue. Jenis lainnya yaitu coklat bubuk yang mempunyai kepekatan sedang, atau coklat bubuk yang sedang yang mudah ditemukan di swalayan atau pasar. Coklat bubuk atau cocoa powder terbuat dari bungkil/ampas biji coklat yang telah dipisahkan lemak coklatnya. Bungkil ini dikeringkan dan digiling halus sehingga terbentuk tepung coklat.Proses pembuatan coklat bubuk ada 2 cara: 1. Melalui proses natural
    Cocoa natural sedikit asam. Kebanyakan coklat bubuk yang dijual dipasaran adalah jenis cocoa natural. Coklat bubuk natural dibuat dari bubur coklat atau balok coklat pahit, dengan menghilangkan sebagian besar lemaknya hingga tinggal 18-23%. Coklat jenis ini berbentuk tepung, mengandung sedikit lemak, dan rasanya pahit. Banyak sekali yang menggunakan coklat bubuk jenis ini sebagai bahan campuran untuk membuat kue.
    2. Melalui proses dutch
    Cocoa dutch digunakan sebagai bahan untuk membuat coklat panas karena aromanya lebih lembut.


    sumber: http://www.catatanistri.com

Harlem Shake Mendunia

Akhir Juni tahun lalu, seorang disk jockey kurang terkenal di Brooklyn merilis lagu electronic dance music (EDM) berjudul Harlem Shake. Dia merilis lagu tersebut di website gratisan tanpa banyak keriuhan.

Tapi, di awal Februari 2013, Harlem Shake telah menjadi fenomena massa selevel Psy, penyanyi Gangnam Style. Orang-orang dengan gaya apa dan latar belakang apa pun melakukan Harlem Shake.

Kini, di YouTube, telah ada lebih dari 100 ribu posting-an video Harlem Shake. Ketika Billboard mengubah kriteria lagu-lagu ngehit dengan memasukkan data YouTube dalam sepekan, Harlem Shake meroket menjadi nomor satu dalam daftar 100 lagu hot.

Hal yang lucu adalah video Harlem Shake milik Baauer sendiri tidak pernah ada. Di YouTube, yang ada hanya versi resmi dalam bentuk audio, yang telah dilihat orang 14 juta kali.

Nasib baik terjadi setelah versi dansa Harlem Shake, yang dibuat komedian Filthy Frank di YouTube, menjadi virus pada 2 Februari. Video Harlem Shake versi Frank mencatat 17 juta penonton dan membuat ratusan ribu orang lainnya meniru dan membuat video Harlem Shake versi masing-masing. Bahkan ada lebih dari 70 video Harlem Shake yang dilihat sekurangnya 1 juta orang.

Karena YouTube mengizinkan artis, label rekaman, dan publisher untuk mengukur nilai uang dari lagu melalui layanan konten ID, Baauer akhirnya mampu meraih pendapatan dari versi orisinal dan dari versi cover-nya. Namun, beberapa orang yang berkecimpung di industri musik mengatakan bahwa aliran uang tidak akan bertahan. "Lebih baik tidak menghentikan pekerjaan sehari-hari mereka," kata Jamie Kitman, seorang manajer di OK Go.

Tapi, Matt Johnson, seorang musikus grup rock Matt and Kim, mengatakan, kemasyhuran Harlem Shake pantas ditujukan kepada Baauer. Dia pun mengaku menyukai lagu Harlem Shake. "Ada energi tertentu yang diciptakan dalam 30 detik yang merupakan bagian dari lagu dan video-video lainnya. Anda tidak perlu memiliki keterampilan menari atau belajar dengan rutinitas yang lama," kata dia.

Matt and Kim mem-posting video Harlem Shake versi sendiri pada 11 Februari lalu. Kini, video mereka telah dilihat oleh 9 juta penonton.

sumber: tempo

20 Fakta Unik dan Aneh Seputar Cewek dan Cowok

Pada dasarnya cewek dan cowok memang berbeda, bukan hanya dari segi tampilan fisiknya, namun juga pada emosional, tingkah laku, dan beberapa aspek lainnya. Berikut Fakta-fakta aneh cowok dan cewek.

  1. Rata-rata Cewek tidur lebih lama 1 jam saat malam dari pada Cowok.
  2. Bayi cewek cenderung lebih cepat berjalan dan berbicara, bayi cowok 2 bulan lebih lambat.
  3. Lebih banyak kehamilan dan kelahiran dengan komplikasi (gangguan) saat mengandung bayi cowok ketimbang bayi cewek.
  4. Rata-rata berat otak cowok lebih berat 1,4 kg daripada berat otak Cewek.
  5. Pergantian kelamin lebih banyak dilakukan oleh cowok.
  6. Cewek kurang mampu menahan dingin disebabkan permukaan kulit yang lebih besar, sehingga lebih suka pada suhu ruang yang lebih hangat.
  7. Cowok lebih suka bicara langsung sesuai tujuannya, sementara pembicaraan cewek terputus-putus dengan keraguan dan perasaan. Disebabkan serabut penghubung antara belahan otak kanan ( intuisi ) dan kiri ( logika ) lebih sedikit pada cewek. Sehingga ekspresi perasaan lebih mudah terjadi pada cewek.
  8. Cewek lebih baik indra penciumannya disebabkan tingginya hormon estrogen yang diketahui sebagai aktivator reseptor penciuman.
  9. Cewek mempunyai 75% lebih banyak kelenjar keringat/peluh (yang menghasilkan bau badan) aripada cowok.
  10. Kemampuan indra lelaki untuk mengecap rasa masam, manis dan masin lebih rendah pada cewek.
  11. Lebih dari dua kali pada cewek cenderung homoseksual pada usia 45 tahun daripada cowok.
  12. Pada saat usia tua cewek mengalami kerontokan rambut, pada usia yang sama sebagian besar cowok mengalami kebotakan. Kebotakan disebabkan produksi berlebihan dari hormon androgen (hormon laki- laki).
  13. Berpapasan dengan cewek pada jalanan ramai, cowok menghadapkan tubuhnya menghadap cewek yang dilewatinya. Cewek cenderung membalikkan badan, sering secara tidak sadar menempatkan tangan di depan badannya untuk melindungi dada.
  14. Kira-kira 48 % cowok mendengkur ketika tidur, hanya 22% pada cewek.
  15. Memilih warna Merah atau Biru: Lelaki lebih banyak memilih merah, cewek memilih warna biru.
  16. Cewek rata-rata 153 detik berada di toilet, cowok 113 detik.
  17. Satu berbanding empat, cewek dibanding cowok yang berbicara gagap.
  18. Penelitian di Amerika, cewek menggunakan waktu hampir dua kali lebih banyak untuk berbelanja dibanding lelaki.
  19. Cewek secara umum yang lebih menentukan corak dan gaya pakaian yang dipakai.
  20. Penelitian di England, anak cowok lebih mudah dibohongi/diperdaya daripada anak cewek.
sumber http://www.serupedia.com

Selasa, 29 Januari 2013

Lembaga/Organisai Yang Mendorong Kewirausahaan

Sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) harus diakui merupakan penopang utama perekonomian Indonesia. Tidak dilihat dari besarnya nilai aset yang berputar, tapi dilihat dari besarnya jumlah pelaku UMKM. Banyaknya pelaku UMKM yang mencapai 99% dari total 52,769 juta pelaku usaha di Indonesia inilah yang berhasil mengeluarkan bangsa ini dari krisis ekonomi yang terus mendera sejak 1998.
Roda perekonomian terus berputar karena UMKM hanya membutuhkan aset paling besar hanya Rp 10 miliar. Bahkan usaha mikro aset maksimalnya cukup Rp 50 juta hingga usahanya bisa terus bergerak walaupun tertimpa krisis.
Hal inilah yang akan terus dipertahankan oleh pemerintah. Melalui berbagai program, pemerintah terus mendorong lahirnya para wirausahawan baru yang diharapkan mampu menggerakkan sektor informal seperti UMKM. Saat ini, masyarakat lebih memilih untuk bekerja di sektor formal, sehingga pertumbuhan wirausahan di Indonesia masih sangat minim.
Pertumbuhan wirausaha di Indonesia ternyata masih di bawah 1%, jauh dibandignkan Singapura yang mencapai 7%. Untuk memacu tumbuhnya kewirausahaan ini dinilai perlu ada komitmen dan deklarasi dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono sebagai gerakan nasional.
Hanya kemampuan wirausaha yang bisa mempercepat bangsa ini menyelesaikan kemiskinan dan pengangguran yang semakin meningkat. “Dengan mengubah sistem pendidikan yang bersifat hafalan ke pendidikan kreatif ditambah kewirausahaan, dalam satu generasi ke depan Indonesia akan punya banyak orang muda yang mampu menciptakan peluang kerja,” kata Ciputra, pendiri Univeristas Ciputra Entrepreneurship Center di Jakarta.
Ciputra mengatakan tumbuhnya budaya wirausaha di negara ini jangan dimaknai hanya untuk kepentingan dunia usaha. Masyarakat yang memiliki budaya dan karakter wirausaha yakni pencipta peluang, inovatif, dan pengambil resiko, itu juga dibutuhkan kalangan birokrasi, akademik, dan sosial.
“Budaya wirausaha dalam suatu negara bisa kuat karena memang dilahirkan, lingkungnan, dan latihan. Di Indonesia kan tidak punya budaya wirausaha itu lewat pendidikan dan pelatihan. Gerakan budaya wirausaha ini dilakukan di sekolah, perguruan tinggi, dan masyarakat,” jelas Ciputra.
Sementara itu, Kementrian Koperasi dan UKM, pada tahun 2010, sudah melakukan berbagai terobosan untuk mendorong lahirnya wirausahawan muda. Salah satunya adalah program 1.000 Sarjana wirausaha.

Hingga akhir tahun 2010, Program 1.000 Sarjana Wirausaha Baru yang digagas Kementerian Koperasi dan UKM tahun ini telah mencapai 67%, dari sasaran dan sebagian diantaranya sudah difasiliasi dengan menyalurkan permodalan usaha. Neddy Rafinalldy Halim, Deputi Bidang Pengembangan Sumberdaya Manusia Kementrerian Koperasi dan UKM, menjelaskan meski demikian pihaknya terus berupaya meningkatkan kinerja, termasuk sosialisasi maupun pelatihan.
“Program 1.000 Sarjana Wirausaha Baru itu sebenarnya hanya menjadi tema besar program, sedangkan target sebenarnya adalah menciptakan wirausaha dari kalangan terdidik dalam jumlah tidak terbatas,” ujarnya kemarin. Sosialisasi dilakukan melalui dua skema, yakni terhdap para sarjana yang baru lulus, dan terhadap mahasiswa yang masih aktif. Untuk sosialisasi bagi alumnus sudah mencapai 7.200 orang sedangkan sosialisasi bagi mahasiswa mencapai 8.000 orang.
Menurut Neddy, sampai saat ini para alumni yang telah mengajukan proposal permodalan dengan sektor usaha berbeda-beda, mencapai 1.600 orang. Namun, yang telah diberikan pelatihan terhdap kewirausahaan, mencapai 647 orang atau sekitar 67%.
Meski demikian, dari jumlah 674 yang sudah menerima pelatihan, yang benar-benar telah menerima bantuan permodalan baru 70 orang. Dana yang diserap dalam program ini sekitar Rp. 1 miliar. Adapun modal yang mereka ajukan sangat bervariasi mulai dari Rp 5 juta, Rp 10 juta, hingga Rp 25 juta.
Keperluan para calon wirausaha sarjana tersebut disesuaikan dengan bidang usahanya masing-masing. Sekitar 213 sarjana tengah menunggu proses pencairan permodalan kerja dari Kementerian Koperasi dan UKM.
“Jika mereka sudah melengkapi berbagai dokumen untuk merealisasi penyaluran permodalan, kami akan segera mencairkannya,” kata Neddy.
Terkait dengan sosialisasi yang diberikan kepada mahasiswa, tidak terkait dengan penyediaan permodalan. Sosialisasi dimaksudkan sebagai satu sarana agar pola pikir mereka bisa berubah dari pencari kerja menjadi pencipta lapangan pekerjaan.
“Langkah sosialisasi perlu dilaksanakan secara dini, agar mereka para mahasiswa tetap fokus pada agenda kerja pemerintah untuk menciptakan para wirausahawan dari kalangan terdidik strata sarjana atau S1.”
(Source: “Majalah Logis”. Edisi khusus 2011).

Program-program dalam kewirausahaan

 Kegiatan wirausaha atau entrepreneur terus berkembang pesat dari waktu ke waktu, seiring meningkatnya keinginan masyarakat untuk menyejahterahkan dirinya.
Hal itu, sejalan dengan rencana pemerintah maupun pihak swasta yang giat menggalakkan program pengembangan wirausaha nasional agar bisa bersaing dengan pihak asing dalam mendukung pertumbuhan ekonomi ke depan.
Melihat perkembangan pesat ini, Gubernur Bank Indonesia Darmin Nasution mengungkapkan, jumlah wirausaha baru hingga 2025 ditargetkan akan bertambah sebanyak lima juta orang.
"Sampai 2015, direkomendasikan peningkatan jumlah wirausaha baru 500 ribu per tahun atau lima juta hingga 2025," kata Darmin Nasution, dalam acara 'Global Entrepreneurship Week' di Jakarta, Senin 12 November 2012.
Bank Indonesia, mulai tahun ini melakukan program kerja 'Penciptaan Wirausaha Baru'. Sebagai proyek percontohan program ini, selain dilaksanakan di kantor pusat BI juga dilaksanakan di tujuh Kantor Perwakilan Bank Indonesia yaitu Surabaya, Bandung, Semarang, Makassar, Denpasar, Palembang dan Yogyakarta, dengan target kelompok yang dipilih adalah mahasiswa, eks Tenaga Kerja Indonesia dan juga masyarakat umum. 
Khusus untuk di kantor pusat, target yang dipilih adalah kelompok mahasiswa dari empat perguruan tinggi yaitu Universitas Indonesia, Universitas Negeri Jakarta, Institut Pertanian Bogor, dan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatulllah. 
Darmin mengaku bahwa pihaknya telah memberikan perhatian yang lebih untuk kegiatan wirausaha. Salah satunya dengan memberikan bantuan dana sosial senilai Rp3 miliar. Dana ini rencananya digunakan untuk membantu para wirausaha dalam mengembangkan usahanya. 
Bank Indonesia, kata Darmin, juga menyambut baik program tanggung jawab sosial sejumlah perusahaan seperti Ciputra Group yang memberikan perhatian lebih pada kegiatan wirausahawan muda. Sebab, kegiatan ini dapat memajukan kegiatan ekonomi Indonesia.  

Viva News

Senin, 28 Januari 2013

Social Entrepreneurship

Social Entrepreneurship merupakan sebuah istilah turunan dari kewirausahaan. Gabungan dari dua kata, social yang artinya kemasyarakatan, dan entrepreneurship yang artinya kewirausahaan. Pengertian sederhana dari Social Entrepreneur adalah seseorang yang mengerti permasalahan sosial dan menggunakan kemampuan entrepreneurship untuk melakukan perubahan sosial (social change), terutama meliputi bidang kesejahteraan (welfare), pendidikan dan kesehatan (healthcare) (Santosa, 2007). Sesungguhnya Social Entrepreneurship sudah dikenal ratusan tahun yang lalu diawali antara lain oleh Florence Nightingale (pendiri sekolah perawat pertama) dan Robert Owen (pendiri koperasi). Pengertian Social Entrepreneurship sendiri berkembang sejak tahun 1980 –an yang diawali oleh para tokoh-tokoh seperti Rosabeth Moss Kanter, Bill Drayton, Charles Leadbeater dan Profesor Daniel Bell dari Universitas Harvard yang sukses dalam kegiatan Social Entrepreneurship karena sejak tahun 1980 berhasil membentuk 60 organisasi yang tersebar di seluruh dunia.